Cara disable auto update pada Windows 10
Daftar Isi
<
Disable Windows Update pada menu Services
Klik Start kemudian ketikkan services. Double klik pada Windows Update kemudian ubah startup type menjadi disabled dan apply settingan anda.
Disable Windows Update pada menu Registry
Tekan tombol Win + R, ketikkan regedit dan tekan Enter. Dari menu Regedit kita buka menu tree berikut:
| |
ImagePath
Double klik pada ImagePath kemudian pada value data
| |
ubah svchost.exe menjadi svchost0.exe sehingga value data menjadi:
| |
DependOnService
Double klik pada DependOnService kemudian pada value data rpcss diganti menjadi rpcss0.
Sampai disini auto update Windows 10 telah berhasil dinonaktifkan.